Bahan-bahan
2 porsi
- Ikan kering telang
- Santan
- Bawang merah
- Bawang putih
- Cabe besar
- Cabe rawit
- Garam
- Gula
- Penyedap rasa
- Telor ayam
- Minyak
- Tomat
Langkah
- Pertama saya cuci bersih ikan kering lalu digoreng sambil memotong" bahan
- Panaskan panci masukkan santan aduk"
- Lalu masukkan bawang putih,merah,tomat,cabe kdlm santan aduk" biar ga pecah,masukkan garam gula penyedap rasa
- Lalu masukkan telor jgn diaduk smp telor nya msk
- Lalu masukkan ikan kering
- Tunggu smp mendidih aduk" perlahan..
- Matikan api...ikan kering santan siap disajikan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar